Jam ini di kenal dengan Rajanya jam Seiko karena jam ini dibuat dengan ketelitian tingkat tinggi serta akurasi mesin jamnya yang cukup baik pada masanya.
diameter 36,5 mm include crown
Produksi Februari 1972, jadi jam ini telah berusia 44 tahun
Dial warna putih mulai terlihat titik aging di beberapa bagian, namun justru ini yan g menambah nilai antiknya jam ini
Case jam model C-Shape mirip dengan desain jam Omega Constellation C-Shape
Crown Polos
pada bagian bawah tempat tali jamnya terdapat baut penyetel akurasi jam King Seiko.
Movement automatic King Seiko 5246 , 25 jewels Japan made
Tali kulit Hitam aftermarket