Minggu, 19 Januari 2014

JAM KUNO RUSIA : POLJOT CRHONOGRAPH MOSCOW-TOKYO LIMITED EDITION Cal.3133 (TERJUAL)








-Jam ini adalah jam edisi khusus yang dibuat sebagai tanda persahabatan antara RUSIA dan JEPANG yang di buat sekitar tahun 1991 dan hanya beredar di dunia 10.000 pcs dan jam ini mempunyai no.urut : 01415
-diameter 42 mm termasuk crownnya 
-petunjuk tanggal pada angka 6.
-case jam gold plated
-crown original poljot
-Terdapat fitur Chronograph penunjuk second (sub dial kiri posisi dial 9) dan Chronograph penunjuk menit (sub dial kanan posisi dial 3) Reset default.
-movement manual winding poljot crhonograph cal.3133 , 23 jewels USSR made kondisi jalan normal
-dipadukan dengan strap kulit kualitas terbaik warna coklat
-kondisi sesuai dengan detail dan gambar dan sudah di jelaskan dengan sejujurnya